Travel Apps yang akan dibuat adalah sebuah aplikasi yang akan menampilkan destinasi wisata yang meliputi Lokasi Wisata dan Hotel. Lokasi wisata yang dimaksud adalah daftar tempat – tempat wisata yang menarik untuk di kunjungi. Sedangkan Menu hotel akan menampilkan daftar hotel yang sudah didaftarkan ke sistem. Namun pada tutorial kali ini yang akan dibahas adalah tutorial dasar yang merupakan bagian pondasi dari keseluruhan aplikasi. Beberapa hal yang akan dibahas pada tutorial “Travel Apps Part 1” adalah sebagai berikut:
- Membuat Project Android Menggunakan Eclipse
- Menampilkan splashscreen
- Menampilkan home menu dashboard
- Memberikan event tombol Login
- Memberikan event tombol share
- Memberikan event tombol about dan
- Memberikan event tombol feedback.
Download GRATIS ebooknya disini
Baca selanjutnya disini
One thought on “TUTORIAL MEMBUAT APLIKASI WISATA “TRAVEL APPS PART 1””